Tutorial menggunakan Virtual Series Port Emulator






Tutorial menggunakan Virtual Series Port Emulator
By :  Nuzul Fahmi AM.d        

Hai Sahabat Jagoan Elektronika !!!!!!!!!!!!!!!!!!
Kali ini saya akan membuat tutorial gimana cara menggunakan Virtual Series Port Emulator. Bagi pemula yang masih awam tentang aplikasi ini silahkan disimak dengan serius ya.
Virtual Series Port Emulator berfungsi sebagai pengganti port hardware. Dalam artian tidak perlu dicoba dengan hardware secara langsung, kita tidak perlu membeli atau menggunakan USB to serial. Kita cukup menggunakan virtual serial port emulator.
Ada beberapa software emulator yang tersedia, tapi software yang biasa saya pakai dan juga kebetulan freeware  adalah Virtual Serial Port Emulator (VSPE), Install aplikasi Ini terlebih dahulu.
Baik ada beberapa gambar yang telah saya ambil :


Klik Start
 














Klik Aplikasi 










Maka Akan tampil Tampilan Awal












Tampilan Menu Program



 

Kemudian Pilih Menu Device > Create






Akan Tampil Tampilan di bawah ini, pilih Com yang ingin di gunakan lalu tekan pilihan finish 


Pilih pilihan Connector lalu tekan Next >

Maka akan tampil Tampilan dibawah ini menandakan COM1 connector ready digunakan
















0 comments:

Post a Comment

JUDUL MATERI

JENIS JENIS DEFECT PADA PCB

 
Copyright © Jagoan Elektronica